Rabu, 07 Oktober 2020

EIGRP---Filtering---DistributeList

 

 



Digunakan untuk memfilter network berdasarkan route network yang masuk dan keluar interface. Pada topologi dibawah, tujuannya agar ip loopback 2.2.2.2 tidak ada dalam routing tabel R1.
Cara pertama : filter network menggunakan access list pada R1 dengan distribute IN. Pada lab ini, kita masih menggunakan lab sebelumnya,.


Kemudian cek pada routing tabelnya. Pastikan IP 2.2.2.2 sudah tidak lagi
terdapat dalam routing tabelnya
 


 Cara kedua : filter network menggunakan access list pada R2 dengan distribute OUT. Kita hapus terlebih dahulu konfigurasi distribute IN.


Pastikan ip loopback 2.2.2.2 sudah muncul lagi dalam tabel routing R1.


lalu pada R2 ketik perintah berikut ini


Cek lagi routing tabelnya, maka IP loopback 2.2.2.2 sudah tidak ada 



sekian yah teman-teman nanti kalau ada yang ingin di tanyakan lebih jelas bisa di inbox saja ,...

 





0 komentar:

Posting Komentar